Pelatihan Electrical Calibration

gamasemesta.comPelatihan Electrical Calibration adalah program Training  Engineering  dari PT Gama Semesta Konsultindo. Pelatihan Electrical Calibration dapat diselenggarakan di Yogyakarta, Jakarta, Surabaya, Bandung, Semarang dan Bali.

Deskripsi Pelatihan / Training Electrical Calibration

Pengukuran kalibrasi memegang peranan penting. Dengan kalibrasi dapat diketahui berapa nilai penunjukan yang sebenarnya dari alat ukur yang kita gunakan. Di bidang produksi, pengukuran yang dilakukan dengan benar akan menghasilkan data yang akurat dan tertulusur, pada akhirnya akan meningkatkan mutu produk yang dihasilkan, menurunkan biaya produksi, serta meningkatkan produktivitas.

Hasil pengukuran yang baik dipengaruhi oleh faktor-faktor diantaranya: alat standar yang digunakan, perlakuan terhadap alat yang akan dikalibrasi, prosedur kalibrasi, cara pengambilan data, dan perhitungan ketidakpastian hasil pengukuran.

Pelatihan teknik pengukuran dan kalibrasi dengan menggunakan alat ukur ruang lingkup kelistrikan (tegangan, arus, tahanan dan frekuensi). Pelatihan ini diperuntukkan bagi kalangan industri dan laboratorium, baik itu laboratorium uji atau kalibrasi industri yang akan mengembangkan kalibrasi alat ukur internal.

Tujuan Pelatihan / Training Electrical Calibration

Pelatihan ini memberikan pengetahuan dan pemahaman kepada peserta terhadap metode dan Teknik Kalibrasi Elektrik. Pelatihan ditekankan pada teknik kalibrasi Instrumen Ukur besaran-besaran Elektrik. Dengan mengikuti pelatihan ini diharapkan peserta dapat :

  1. Memahami prinsip-prinsip pengukuran
  2. Mengetahui standarisasi pengukuran
  3. Mengetahui Teknik-teknik Kalibrasi
  4. Melakukan Kalibrasi alat-alat ukur Listrik

Materi Pelatihan / Training Electrical Calibration

  1. Measurement Terminology
    • Scope of Metrology
    • Measurement Processes
    • Units
    • Measurement error
    • Classification of Error
    • Error vs. Accuracy
  1. Measurement Uncertainty
    • Purpose of a Measurement
    • Accuracy Concept
    • Error types
    • Estimating Measurement Uncertainty of a Calibration Process
  1. Technical Requirements in Calibration Standards
    • Calibration Program-Operations
    • Calibration Procedure Template
    • Handling
    • Records
  1. Types of Standards
    • Oscilloscope Calibrators
    • Multifunction Calibrators
    • Counters
    • LF Spectrum Analyzers & FFTs
  1. Calibration of current and voltage Meter
  2. Calibration of Power and Energy Meter
  3. Calibration of decade resistance boxes

Instruktur Pelatihan / Training Electrical Calibration

Dr. Eng. Suharyanto, S.T., M.Eng. dan tim

Waktu dan Tempat Pelatihan / Training Electrical Calibration

  • 3 (hari) kerja, di Hotel berbintang Yogyakarta, Jakarta, Surabaya, Bandung, Semarang dan Bali
  • Available untuk kelas kecil dan kelas besar
  • Metode pelatihan dapat diselenggarakan secara online maupun offline
  • Fasilitas : Modul, sertifikat, training kit, souvenir, lunch, 2x coffee break

Jadwal Pelatihan / Training Electrical Calibration fleksible dan dapat menyesuaikan permintaan (selama memenuhi kuota peserta).

Informasi lengkap tentang Pelatihan / Training Electrical Calibration hubungi ibu Risma atau ibu Kusnuroini  di 0877-3989-1000, 0812-1516-0011, 0813-9229-0011.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.